Tim Edukasi Alumni UI

SNBP

TEA UI Dipercaya Latih Siswa MAN 4 Jakarta untuk Persiapan Kompetisi Sains Madrasah

Menjelang penyelenggaraan Kompetisi Sains Madrasah (KSM), TEA UI (Tim Edukasi Alumni UI) mendapatkan kepercayaan untuk melakukan pembinaan intensif siswa MAN (Madrasah Aliyah Negeri) 4 Jakarta agar sukses di KSM. “Kami terjunkan sejumlah tutor yang pernah menjadi juara OSN/KSM tingkat provinsi dan nasional untuk melatih siswa-siswa MAN 4 Jakarta agar bisa lolos ke KSM tingkat kabupaten/kota, […]

TEA UI Dipercaya Latih Siswa MAN 4 Jakarta untuk Persiapan Kompetisi Sains Madrasah Read More »

Begini Cara Memilih Program Studi di SNBP 2024

Dalam Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi atau SNBP 2024 hanya siswa yang dinyatakan memenuhi syarat (eligible) saja yang berhak mendaftar. Calon peserta boleh memilih program studi sesuai dengan persyaratan yang ditetapkan oleh panitia Seleksi Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru (SNPMB). SNBP adalah seleksi nasional untuk masuk perguruan tinggi negeri (PTN) yang penilaiannya didasarkan atas prestasi. SNBP sebelumnya bernama Seleksi

Begini Cara Memilih Program Studi di SNBP 2024 Read More »

10 PTN terbaik di Indonesia menurut 4 Lembaga Survey Dunia; Webometric, QS WUR, SIR, UniRank.

Tahun 2022 Lembaga SUrvey Dunia Seperti Webometric, QS WUR, SIR, UniRank kembali membuat penilaian rank terhadap Universitas di dunia termasuk PTN yang ada di Indonesia. Dalam survey yang dirilis Webometric, QS WUR, SIR, UniRank. Universitas Indonesia (UI) dan Universitas Gadjah Mada (UI) bergantian menjadi yang terbaik. Berikut selengkapnya: 10 PTN Terbaik Versi Webometric Pemeringkatan Webometrics

10 PTN terbaik di Indonesia menurut 4 Lembaga Survey Dunia; Webometric, QS WUR, SIR, UniRank. Read More »

Scroll to Top